Kata-kata motivasi untuk melangkah maju

Dalam hidup, kita seringkali dihadapkan dengan banyak pilihan. Hidup yang kita jalani saat ini merupakan hasil dari pilihan-pilihan yang kita buat. Meskipun kita sudah mempertimbangkan segala hal, terkadang kita tidak bisa membuat keputusan yang tepat. Sehingga hal itu dapat membawa kita ke dalam jurang penyesalan. Namun, kita harus ingat bahwa kesalahan dan kegagalan dalam hidup … Read more

Ketika kamu merasa hidup ini tidak adil

Banyak yang mengibaratkan kehidupan ini seperti roda yang berputar. Saya rasa itu ada benarnya juga, ada kalanya kita berada diposisi bawah ada kalanya kita berada di posisi atas. Oleh karena itu, sebagai manusia kita harus siap dan mau menerima segala sesuatunya. Bahkan jika kamu dihadapkan dengan keadaan yang sulit, sakit, kecewa bahkan menangis sekalipun. Apa … Read more

Menerapkan konsep sales funnel untuk mencari jodoh dalam islam

Mencari jodoh adalah proses yang tidak mudah, dan seringkali membutuhkan waktu yang lama serta usaha yang besar. Namun, dengan menerapkan konsep sales funnel, proses ini dapat menjadi lebih terarah dan efektif. Konsep sales funnel sendiri adalah sebuah metode pemasaran yang bertujuan untuk mengubah calon konsumen menjadi pelanggan potensial dan akhirnya menjadi pelanggan tetap. Dalam konteks … Read more

Belajar sabar dan ikhlas dalam menjalani kehidupan

Hidup tak selamanya indah, tak selamanya yang kita harapkan menjadi kenyataan, selalu ada ujian yang akan kita hadapi dalam hidup ini. Untuk itu diperlukan kesabaran dan keikhlasan dalam menjalani kehidupan. Namun sepertinya untuk menjadi sabar dan ikhlas adalah sesuatu hal yang sulit. Maka sebaiknya belajar sabar dan ikhlas harus diamalkan sejak kecil. Hal ini penting … Read more

Cara menghilangkan rasa malas

Sebagai manusia, tentu tak luput dari rasa malas. Ada keadaan dimana kita merasa sangat bersemangat dalam menjalani kehidupan. Ada keadaan dimana kita merasa sangat malas. Rasa malas adalah keengganan untuk melakukan suatu aktivitas. Rasa malas seringkali datang dalam bentuk sikap suka menunda-nunda sehingga lama-kelamaan dapat berkembang menjadi benar-benar enggan melakukan aktivitas yang menjadi kewajiban dalam … Read more

Ratib Al Haddad lengkap arab dan latin

Ratib Al Haddad disusun oleh Al Habib Abdullah bin Alwi Al-Haddad. Sekilas sejarah Ratib Al Haddad disusun untuk memenuhi permintaan seorang murid beliau bernama Amir dari keluarga Bani Sa’ad yang tinggal di Syibam, salah satu perkampungan di Hadramaut, Yaman. Tujuan Amir meminta Habib Abdullah untuk mengarang Ratib, Agar diadakan suatu wirid dan dzikir di kampungnya, agar … Read more